Apa yang harus Anda ketahui dalam remote working selain communication tools dan collaboration platform? Anda dan tim juga harus mengetahui tools terbaik untuk membagikan data dengan mudah. Karena remote working bersifat paperless maka untuk melakukan share file harus menggunakan tools yang tepat!
Ini dia rekomendasi tools untuk file sharing yang dapat membantumu dengan aman memindahkan atau membagikan file.
Pasti Anda sudah cukup familiar dengan platform ini. Dropbox dapat membantu Anda dalam melakukan penyimpanan file dan memberikan link kepada rekan satu tim Anda.
Fitur unggulan
- Penyimpanan file
- File editing
- Akses melalui desktop dan aplikasi
- Memungkinkan untuk berkolaborasi
Platform ini dapat melakukan transfer file dengan sangat cepat dan aman. Bahkan Anda dapat mendapatkan free file transfer hingga 20 GB!
Fitur unggulan
- Penyimpanan file
- File sharing
- Download dalam bentuk folder
- Image Preview
- Drag & drop interface
- Manajemen kontak
Platform ini telah digunakan seluruh perusahaan agensi di dunia. Karena memudahkan Anda untuk mengatur dan mengelola serta meninjau konten yang disimpan di dalamnya.
Fitur unggulan
- Dokumen, video dan audio review
- Project folder
- Unlimited reviewer
- Hanya perlu satu kali klik persetujuan
- File annotations
- Versioning
- Komentar private
- Tracking file
Platform ini merupakan alat untuk melakukan peninjauan dan berkolaborasi bersama tim. Yang dibangun berdasarkan cloud data base memungkinkan anda menyimpan file secara aman.
Fitur unggulan
- Drag & drop file upload
- Dapat mengontrol siapa saja yang dapat mengakses file
- Tersedia mode split-screenMultiple revisions
- White label
- Notifikasi email dapat di kustom